Sertifikasi Teknisi Perpajakan Pajak Penghasilan Pasal 21

Sertifikasi ini bertujuan membekali peserta dengan pemahaman ketentuan UU PPh, peraturan pelaksana, perhitungan PPh 21, PTKP, serta pemotongan PPh 21 sesuai ketentuan DJP.

Durasi : 3 Hari (24 Jam)

Tujuan Pelatihan

1.

Peserta mampu memahami ketentuan UU PPh beserta peraturan pelaksanaannya.

2.

Peserta mampu menghitung PPh 21 secara akurat.

3.

Peserta mampu menentukan besaran PTKP sesuai status keluarga.

4.

Peserta mampu melakukan pemotongan PPh 21 sesuai peraturan yang berlaku.

5.

Peserta mampu menyusun dokumentasi secara rapi dan sesuai ketentuan DJP.

Materi Pelatihan

1.

Ketentuan UU PPh dan Peraturan Pelaksanaannya

2.

Perhitungan PPh 21 secara Akurat

3.

Penentuan Besaran PTKP Sesuai Status Keluarga

4.

Pemotongan PPh 21 Sesuai Peraturan

5.

Penyusunan Dokumentasi Pajak Sesuai Ketentuan DJP

Fasilitas Pelatihan

1.

Materi/modul pelatihan dalam bentuk cetak atau digital

2.

Sertifikat pelatihan

3.

Training Kit

4.

Cofee Break & Lunch

Peluang Karir

1.

Tax Staff

2.

Payroll Officer

3.

Junior Tax Accountant

4.

Tax Consultant

5.

Compliance Officer

Biaya Pelatihan

Biaya kontribusi peserta mulai dari

Rp 2.500.000

 / orang

Daftar Sekarang