Pelatihan Penyusunan Pedoman Promosi Event Pariwisata Daerah membekali peserta dengan pemahaman, strategi, dan keterampilan praktis dalam merancang promosi yang efektif dan inovatif, sehingga event pariwisata mampu meningkatkan daya tarik wisata serta kunjungan wisatawan ke daerah.
1.
Peserta mampu memahami pedoman promosi event pariwisata.
2.
Peserta mampu merancang strategi promosi berbasis media digital secara efektif.
3.
Peserta mampu menyusun rencana tindak lanjut promosi yang dapat diterapkan.
4.
Peserta mampu menghasilkan draft rencana promosi event pariwisata sesuai standar perusahaan/instansi.
1.
Konsep dasar promosi event pariwisata.
2.
Strategi pemasaran pariwisata berbasis digital (media sosial).
3.
Teknik menyusun rencana promosi yang efektif dan terukur.
4.
Evaluasi keberhasilan promosi.
1.
Materi/modul pelatihan dalam bentuk cetak atau digital
2.
Sertifikat pelatihan
3.
Training Kit
4.
Cofee Break & Lunch
Copyright, Talenta Hub Indonesia