Pelatihan ini dirancang untuk memberikan keterampilan dan pengetahuan khusus dalam merawat lansia dengan kebutuhan khusus. Pelatihan ini mencakup teknik dasar perawatan lansia, keterampilan komunikasi, dan penanganan situasi darurat yang sering terjadi pada lansia. Dengan pendekatan praktis, peserta akan belajar cara memberikan perawatan yang aman dan efektif, serta meningkatkan kualitas hidup lansia.
1.
Peserta mampu menjelaskan konsep dasar perawatan lansia dan kebutuhan khusus mereka.
2.
Peserta mampu menerapkan teknik perawatan dasar lansia secara aman dan tepat.
3.
Peserta mampu menangani situasi darurat yang sering dialami lansia sesuai prosedur yang berlaku.
4.
Peserta mampu menerapkan prinsip kesehatan dan keselamatan kerja dalam lingkungan perawatan lansia.
5.
Peserta mampu melakukan adaptasi lingkungan agar aman dan mendukung kenyamanan lansia.
1.
Pengenalan Perawatan Lansia
2.
Teknik Perawatan Dasar Lansia
3.
Penanganan Situasi Darurat Lansia
4.
Kesehatan dan Keselamatan Kerja
5.
Adaptasi Lingkungan untuk Lansia
1.
Materi/modul pelatihan dalam bentuk cetak atau digital
2.
Sertifikat pelatihan
3.
Training Kit
4.
Cofee Break & Lunch
1.
Caregiver lansia
2.
Perawat
3.
Koordinator layanan perawatan lansia
4.
Instruktur pelatihan caregiver
5.
Wirausaha jasa home care
Copyright, Talenta Hub Indonesia